Giat 21 April 2022 PD Salimah Kapuas mengadakan kegiatan Kajian Ramadhan sekaligus Buka Bersama dengan para Ibu SISTER (Sekolah Ibu Salimah Terpadu) bertempat di Jalan Cilik Riwut Gg Damai 4 No 39 dan santri rumah tahfidz Salimah Adapun tema yang disampaikan pada Kajian Ramadhan tersebut adalah Keutamaan Malam Lailatul Qadar dan 5 Ibadah yang Dianjurkan Nabi untuk dilaksanakan pada 10 Malam Terakhir Ramadhan Salah satu dari banyaknya keutamaan 10 hari terakhir bulan Ramadhan adalah turunnya malam Lailatul Qadar, malam yang diterangkan oleh Nabi Muhammad SAW sebagai malam yang mulia. Dalam haditsnya, Nabi Muhammad Saw bersabda: "Carilah Lailatul Qadar pada sepuluh malam terakhir dari bulan Ramadhan, pada malam yang ke sembilan tersisa, malam yang ke tujuh tersisa, malam yang ke lima tersisa " (HR. Bukhari) 5 amalan yang bisa dilakukan di 10 hari terakhir Ramadhan yaitu : 1. Menghidupkan Itikaf di Masjid 2. Melaksanakan shalat malam (Qiyamul Lail) 3. Membaca Al-Qur'a